Sate Taichan
Sajian sate satu ini hanya dihidangkan dengan sambal rawit pedas dan perasan jeruk nipis. Sementara daging untuk sate taichan umumnya berwarna putih polos dan hanya dibumbui dengan garam, jeruk nipis dan sedikit cabai.
Berikut langkah cara pembuatan sate taichan:
Bahan-bahan
- 3 dada ayam / paha ayam tanpa tulang
- Bahan Marinasi
- 1 sdt micin
- 1 sdt garam
- 1 sdm kecap asin
- 1 sdm saos tiram
- 2 sdt gula
- 1 sdt kaldu ayam bubuk
- 1/2 sdt merica
- 1 buah jeruk ukuran sedang
- Bahan Sambal
- 3 sdm minyak
- 6 buah cabe keriting
- 6 buah cabe rawit
- 3 buah bawang putih
- 1/2 sdt garam
- 1/2 sdt micin
- 1/2 sdt kaldu ayam bubuk
- 2 iris perasan jeruk nipis setelah matang
Cara Membuat
- 1
Potong daging ayam dadu2 & masukan bumbu marinasi
- 2
Aduk sampai rata, diamkan selama 30 menit
- 3
Setelah 30 menit,Tusuk2 ayam
- 4
Pangang sate menggunakan teplon anti lengket mengunakan api kecil, hingga matang
- 5
Siapkan bahan sambal blender hingga halus, lalu tumis sebentar peras jeruk diatas sambal yg sudah ditumis
- 6
Komentar
Posting Komentar